Selamat Datang di website resmi SMPN 7 YOGYAKARTA
Sosialisasi Anti Korupsi, ELL, dan Literasi
Sosialisasi Anti Korupsi, ELL, dan Literasi
9 Nov 2018

Siswa kelas 7 mendapatkan materi tentang anti korupsi pada kegiatan Jaksa Masuk Sekolah. Kegiatan ini diadakan oleh Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta pada tanggal 7 november 2018 yang dilangsungkan di ruang Pertemuan Utara SMP N 7 Yogyakarta.

Selain anti korupsi, siswa diberikan pengetahuan tentang konsep hukum di Indonesia. Siswa tampak serius mengikuti kegiatan yang berlangsung selama 2 jam ini. Interaksi antara siswa dengan narasumber ditunjukkan dengan apresiasi berupa hadiah pada siswa yang dapat menjawab pertanyaan.

Sedangkan siswa kelas 8 mendapatkan sosialisasi ELL dan Literasi yang bertempat di Balai RW. Sosialisasi ELL dipaparkan oleh narasumber dari DITLANTAS POLDA DIY, Muhammad Rabbani, sedangkan sosialisai literasi disampaikan oleh Praba Pangripta, S.Pd.

Pada sosialisasi tersebut, siswa diajakarkan tentang rambu lalu lintas, kelengkapan berkendara, dan bahaya pelanggaran lalu lintas. Sedangkan pada sesi sosialisasi literasi, anak diajarkan cara menulis, dan menumbuhkan ide menulis. Langkah ini bermanfaat dalam menggiatkan budaya literasi di sekolah. (fps)

Terkait
Tertib Administrasi Penggunaan Barang Aset, SMPN 7 Yogyakarta Gelar Workshop SPP Barang Aset
14 Mar 2023
SMP Negeri 7 Yogyakarta menggelar workshop Standar Pelayanan Publik (SPP) barang asset yang diikuti seluruh guru dan karyawan.  Kegiatan dilaksanakan Selasa, 14 Maret 2023 pukul 12.30 WIB sampai dengan 14.30…
Pesantren Ramadhan 1443 H Siswa Kelas VIII SMP Negeri 7 Yogyakarta
13 Apr 2022
Selasa, 12 April 2022 SMP Negeri 7 Yogyakarta kembali melaksanakan kegiatan pesantren ramadhan setelah pada tahun sebelumnya ditiadakan karena pademi Covid-19. Tahun ini kegiatan pesantren ramadhan dapat dilaksanakan secara tatap…
Pembelajaran Secara Visualisasi dan Praktik dengan Outdoor Study
18 Jan 2018
12.12.2017 - Bus kota yang berjumlah 14 siap mengangkut 2 rombongan pembelajar SMP Negeri 7 Yogyakarta untuk melakukan kegiatan outdoor study. Dua rombongan menuju objek studi yang berbeda. Rombongan I…
PENYEMBELIHAN HEWAN QURBAN DI SMPN 7 YOGYAKARTA
25 Agu 2018
Berkenaan dengan datangnya Hari Raya Idul Adha atau yang disebut juga dengan Hari Raya Haji, maka segenap keluarga besar SMPN 7 Yogyakarta pun tak ketinggalan merayakan hari raya umat Islam…
RAPAT KOORDINASI WEBSITE DAN LITERASI
4 Peb 2020
Rapat koordinasi website dan literasi pada semester genap tahun pelajaran 2019/2020 dilaksanakan Jumat, 31 Januari 2020. Tujuan dari rapat ini untuk koordinasi pelaksanaan program website dan literasi pada semester genap…
Workshop Penyusunan RKJM SMP Negeri 7 Yogyakarta
28 Mar 2021
Pada hari Rabu tanggal 26 Maret 2021 SMP Negeri 7 Yogyakarta mengadakan workshop penyusunan RKJM ( Rencana Kerja Jangka Menengah). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh guru dan karyawan SMP Negeri…
Pengelolaan Beasiswa Di SMP Negeri 7 Yogyakarta
16 Sep 2021
Beasiswa saat ini selalu diinginkan oleh banyak pelajar. SMP Negeri 7 Yogyakarta sebagai salah satu sekolah Negeri di lingkungan Kota Yogyakarta juga menyediakan dan mengelola beasiswa. Adapun tujuan dari beasiswa…
Perpisahan Pengawas Sekolah, Ada Yang Tidak Kuat Menahan Tangis
2 Jul 2021
Ada momen haru terselip di antara agenda raker yang dilaksanakan pada Selasa-Rabu, 29-30 Juni 2021. Dalam kegiatan tersebut terdapat agenda yang dilaksanakan berupa pengarahan dari bapak pengawas sekolah, bapak Drs.H.Nur…
Mengenal Eco-mapping Bersama Badan Lingkungan Hidup
14 Jan 2016
12.01.2016 – Sejumlah 40 siswa SMP N 7 Yogyakarta yang terdiri dari anggota Pengurus OSIS dan perwakilan  setiap kelas mengikuti kegiatan eco-mapping. Kegiatan ini bertujuan untuk membangun kesadaran tentang pelestarian…
Pengumuman Kelulusan Tahun Pelajaran 2014/2015
9 Jun 2015
Keputusan Kepala SMP Negeri 7 Yogyakarta Nomor : 421/282/2015 Berdasarkan Permendikbud Nomor 5 Tahun 2015 tentang Kriteria Kelulusan Peserta Didik dan Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta Nomor: 422/1286…
Media Sosial
Karya Siswa
SMPN 7 Yogyakarta
Jalan Wiratama 38, Daerah Istimewa Yogyakarta. 55752
Telepon: (0274) 561374
Faksimili: (0274) 561374
Email: smp7yk@gmail.com