Selamat Datang di website resmi SMPN 7 YOGYAKARTA
Visitasi Persiapan Lomba Adiwiyata
Visitasi Persiapan Lomba Adiwiyata
17 Apr 2015

Satu bulan sebelum penilaian lomba adiwiyata dilakukan, tim BLH kota Yogyakarta melakukan visitasi ke sekolah calon peserta lomba adiwiyata tingkat Provinsi pada bulan Mei mendatang. Tim yang dibentuk oleh BLH kota ini, terdiri  dari staf dari BLH, Dinas Pendidikan, SMP Muhammadiyah 1 Yk dan LSM.

Rabu pagi pukul 9 (15/4), anggota tim visitor mulai berdatangan dan disambut langsung oleh Kepala Sekolah SMP N 7 Yogyakarta, Ibu Dra. Nuryani Agustina di ruangannya. Kemudian tim visitor dipersilahkan ke ruang rapat timur untuk bertemu dengan tim adiwiyata sekolah dan memulai pengecekan dokumen untuk pembinaan.

Dalam visitasi tersebut, tim adiwiyata sekolah mendapatkan banyak pengarahan mengenai apa saja yang harus disiapkan untuk menghadapi penilaian lomba adiwiyata yang semakin dekat. Penjelasan diberikan secara rinci mengenai 4 aspek utama yang akan dinilai. Diantaranya adalah aspek kebijakan sekolah yang berwawasan  lingkungan, Aspek kurikulum sekolah berbasis  lingkungan, Aspek kegiatan sekolah berbasis partisipatif, Aspek pengelolaan sarana dan prasarana  pendukung sekolah yang ramah lingkungan.

Bapak Aris, selaku vistor dari LSM menjelaskan bahwa aspek kegiatan sekolah berbasis partisipatif terdiri dari 5 pon internal dan 5 poin eksternal. Dalam hal ini harus di fokuskan pada peran siswa. Untuk eksternal keluar diusahakan ada kegiatan keluar yang terdokumentasi dengan baik. Setiap poin wajib melampirkan 4-5 foto sebagai bukti pendukung dan juga  dokum inti lain yang menguatkan berlangsungnya sebuah progam.

Kemudian Bapak Asfandi, anggota Tim yang berasal dari SMP Muhammadiyah 1 Yogyakarta, menambahkan pengarahan pada bagaimana cara mengimplementasi lingkungan hidup dalam kurikulum. Setiap mata pelajaran dalam RPP harus disertai unsure Lingkungan Hidup. Bukti dari penerapan tersebut adalah dengan publikasi minimal pada 3 media oleh guru dan siswa.(FPS)

Terkait
Hikmad, Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
3 Okt 2016
01.10.16 – Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila diadakan di lapangan SMP N 7 Yk. Upacara ini diadakan untuk memperingati perlawanan Bangsa Indonesia terhadap pemberontakan G-30S PKI yang ingin menggantikan ideologi…
SUKSES UJIAN NASIONAL, UNTUK MERAIH MASA DEPAN YANG GEMILANG
13 Mei 2016
09.05.16 - SMP Negeri 7 Yogyakarta menjadi penyelenggara Ujian Nasional (UN) Berbasis Kertas pada tahun pelajaran 2015/2016 ini. Penyelanggaraan UN ini telah dipersiapkan sejak awal semester genap, baik dalam hal…
HUT ke 53 Bertajuk Berkarya Berbasis Budaya
2 Sep 2015
HUT ke 53 Bertajuk Berkarya Berbasis Budaya Rabu (2/9-2015), SMP N 7 Yogyakarta memperingati hari ulang tahun yang ke 53. Kali ini ulang tahun dikemas oleh OSIS dengan mengambil tema…
Pameran Wiratama Art Dorong Siswa Berpikir Kreatif dan Inovatif
9 Okt 2023
      Wiratama Art merupakan suatu wadah dalam mengapresiasi karya dan kreatifitas para siswa SMP Negeri 7 Yogyakarta di bidang seni rupa atau seni lukis. Kegiatan melukis ini merupakan…
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMPN 7 Yogyakarta
21 Jul 2020
Saat memulai tahun ajaran baru, SMPN 7  Yogyakarta mengadakan  Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) atau yang lebih dikenal sebagai Masa Orientasi Siswa atau MOS ini dilakukan setiap awal tahun ajaran…
Pelantikan Dewan Penggalang Pramuka Pangkalan SMPN 7 Yogyakarta
22 Okt 2019
Minggu tanggal 20 Oktober 2019 di Embung Nglageran, Gunung Kidul,  Yogyakarta, Gugus depan 01025-01026 pangkalan SMP Negeri 7 Yogyakarta melaksanakan pelantikan penggalang rakit dan penggalang. Dalam kesempatan itu sekaligus dilaksanakan…
 Penerapan P5 SMP Negeri 7 Yogyakarta; Ciptakan Perilaku Apresiasi Kearifan Lokal Sesuai Nilai Pancasila
11 Okt 2024
Yogyakarta adalah kota dengan beragam budaya sehingga menjadi barometer untuk bisa terintegrasi berbagai elemen budaya ke dalam pembelajaran siswa. SMP Negeri 7 Yogyakarta  mengadakan proyek P5 tahap pertama dengan tema…
Vandalisme Itu Bukan Gaya kami !
17 Apr 2015
Hari Kamis pagi yang cerah, sebuah pemandangan tak biasa tampak dari gerbang SMP N 7 Yogyakarta. Ada sesuatu yang merusak keindahan gerbang yang selama ini berdiri dengan megah membungkus keasrian…
Asesmen Daerah Tingkat Kota Yogyakarta Tahap II Di SMP Negeri 7 Yogyakarta Berjalan lancar.
11 Apr 2024
Siswa SMP Negeri 7 Yogyakarta  menunjukkan semangat yang luar biasa mengikuti Persiapan Pemantapan Asesmen Standarisasi Penilaian Daerah (PPASPD) tingkat Kota Yogyakarta Tahap 2. PPASPD Tahap 2 dilaksanakan pada tanggal 5…
Kartu Pelajar Juga Sebagai Kartu Anggota Perpustakaan
17 Sep 2021
Pembuatan kartu pelajar dan kartu anggota perpustakaan siswa kelas 7 merupakan kegiatan rutin dari program kerja wakil kepala urusan kesiswaan dengan perpustakaan. Tujuan dari pembuatan kartu ini sebagai bukti bahwa…
Media Sosial
Karya Siswa
SMPN 7 Yogyakarta
Jalan Wiratama 38, Daerah Istimewa Yogyakarta. 55752
Telepon: (0274) 561374
Faksimili: (0274) 561374
Email: smp7yk@gmail.com