Selamat Datang di website resmi SMPN 7 YOGYAKARTA
Serah Terima Jabatan Kepala SMP N 7 Yk
Serah Terima Jabatan Kepala SMP N 7 Yk
16 Apr 2016

15.04.16 – Pemerintah Kota Yogyakarta melakukan perubahan penataan jabatan  Kepala Sekolah pada jenjang SMP dan SMA. SMP N 7 Yk merupakan salah satu SMP  yang menjalani perubahan penataan jabatan. Kepala SMP N 7 Yk, Dra. Nuryani Agustina, telah menjabat selama 3 tahun 4 bulan, terhitung mulai tanggal 28 Desember 2012 hingga terbit SK pelantikan pada 6 April 2016. Pada tanggal tersebut, beliau diangkat menjadi Kepala Sekolah SMP N 8 Yk. Sedangkan Kepala Sekolah SMP N 7 Yk  digantikan oleh Drs. Sugiharjo, M.Pd. yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala SMP N 5 Yk.

Serah terima jabatan atau biasa disingkat dengan sertijab dilaksanakan pada … di sekolah. Acara ini dihadiri oleh perwakilan dari Dinas Pendidikan, Buwono dan Nur Widayat, M.Pd, rombongan guru dan karyawan SMP N 5 Yk, komite SMP N 7 Yk, Lurah Tegalrejo, dan Guru Karyawan SMP N 7 Yk.

Inti dari acara ini adalah peryerahan jabatan kepala sekolah yang ditandai dengan penandatanganan  berita acara sertijab di depan Dinas Pendidikan dan guru karyawan sebagai saksi. Selain itu, dilakukan peyerahan memori jabatan dari Dra. Nuryani Agustina kepada Drs. Sugiharjo, M.Pd sebagai bentuk pertanggungjawaban atas jabatan Kepala Sekolah yang selama ini diemban. (fps)

Terkait
Doa Bersama Mengawali Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Bersama Baznas Kota Yogyakarta
25 Sep 2021
Jumat, 24 September 2021 pukul 08.30 WIB, SMPN 7 YOGYAKARTA mengadakan doa bersama dalam rangka mengawali Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) yang difasilitasi Badan Amal Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Yogyakarta.…
AKHIR TAHUN PELAJARAN SEBAGAI AWAL SEMANGAT BARU
20 Jun 2016
18.06.16 – Setelah menempuh satu tahun kegiatan belajar mengajar, tahun pelajaran  2015/2016 berakhir hari ini. Kegiatan belajar mengajar ini selama satu tahun dibagi dalam 2 semester. Semester 1 telah berlangsung…
Tes Kendali Mutu (TKM), Tes Persiapan Menjelang Penilaian Akhir Semester
11 Nov 2021
Pada tanggal 8 – 11 November 2021 SMPN 7 Yogyakarta telah melaksanakan Tes Kendali Mutu (TKM). Pelaksanaan tes tersebut berbasis komputer dalam bentuk tes pilihan ganda khusus pada 4 mata…
Jalan Sehat dan Kopi Plus Band Memeriahkan Puncak Acara HUT SMP Negeri 7 Yogyakarta ke-63
4 Sep 2023
Sabtu, 2 September 2023 SMP Negeri 7 Yogyakarta menggelar kegiatan Jalan Sehat Sedulr Wiratama. Kegiatan ini merupakan puncak acara Hut SMP Negeri 7 Yogyakarta ke-63 sekaligus menyemarakkan HUT RI ke-78…
Peringatan Maulid Nabi Muhammad 1443 H
29 Okt 2021
Kamis, 28 Oktober pukul 11.30 WIB, SMPN 7 YOGYAKARTA mengadakan pengajian dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw. Kegiatan ini dilakukan secara online dan offline. Adapun sasaran kegiatan ini adalah…
Akal Mading Wiratama
19 Agu 2019
Menyambut Hari Ulang Tahun ke-74 Kemerdekaan Republik Indonesia, Gerakan Literasi Sekolah (GLS) di SMP N 7 Yogyakarta menyelenggarakan lomba majalah dinding (mading) bertajuk “Apresiasi Kegiatan Literasi Mading Wiratama”.  Lomba yang…
Workhshop penilaian raport siswa, Penguatan tugas guru, wali dan TU di SMPN 7 Yogyakarta
30 Jan 2019
Dalam rangka meningkatkan mutu guru dan karyawan, SMPN 7 Yogyakarta  mengadakan Workhshop Penilaian Rapor Siswa dan Penguatan tugas guru, wali kelas dan TU. Workshop ini dilaksanakan pada hari Selasa tanggal…
KUNJUNGAN KE MUSEUM BENTENG VREDEBURG
13 Okt 2016
Museum merupakan salah satu pusat penyedia layanan informasi bagi pengunjung. Museum menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, adalah gedung yang digunakan sebagai tempat untuk pameran tetap benda-benda yang patut mendapat perhatian…
Saat Orkestra dan Lukisan Pasir Tampil Memukau Dalam Dies Natalis 51 UNY
20 Apr 2015
Secara mengejutkan, orkestra Wiratama terpilih sebagai penampil pembuka dalam acara Pameran dan Hiburan Dalam Rangka  Dies Natalis ke 51 UNY, Senin (20/4). Pameran tersebut diikuti oleh puluhan stand dari masing-masing…
Sosialisasi Kegiatan Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) Bersama BNN Kota Yogyakarta Bagi Kelas 7 Dan 8
24 Mar 2022
Geografis yang terbuka menyebabkan narkoba mudah masuk ke seluruh wilayah Indonesia. Permasalahan narkoba di Indonesia sudah beragam mulai dari adanya pengedar narkoba maupun pemakainya.  Bahkan saat ini anak-anak muda sudah…
Media Sosial
Karya Siswa
SMPN 7 Yogyakarta
Jalan Wiratama 38, Daerah Istimewa Yogyakarta. 55752
Telepon: (0274) 561374
Faksimili: (0274) 561374
Email: smp7yk@gmail.com