Selamat Datang di website resmi SMPN 7 YOGYAKARTA
70 tahun Indonesia Merdeka
70 tahun Indonesia Merdeka
17 Agu 2015

Senin (17/8-2015), SMPN 7 Yk mengadakan upacara bendera. Upacara dilaksanakan dalam rangka memperingati Kemerdekaan Indonesia yang ke 70.

Pagi hari tepat pukul 07.00 siswa kelas 7 hingga kelas 9 telah berbaris rapi di dalam lapangan sekolah. Dalam kesempatan itu pasukan tonti dibawah bimbingan Bp. Jarot Himawan Vishnumurti dan Bp Agapitus Agus Wicaksono , S.Pd. menjadi petugas upacara.

Tim pengibar bendera dibagi menjadi formasi 17, formasi 8 dan formasi 45. Formasi 17 dengan kostum putih-putih dan formasi 25 dengan kostum merah putih.  Tampil sebagai pengibar bendera, siswa SMPN 7 Yk yang terdiri dari Renno Meidi Akrommin, Ega Putra, Firdaus Nashif.

Bertindak sebagai pembina upacara Kepala sekolah SMPN 7 Yk, Ibu Dra. Nuryani Agustina dan pemimpin upacara ketua OSIS tahun 2015 Alwan Rafif. Turut mengiringi pengibaran bendera tim paduan suara dibimbing oleh Ibu Rini Musmiyati, S.Pd. menyanyikan lagu Indonesia Raya dan juga lagu-lagu nasional lainnya.(FPS)

Terkait
Banjir Kunjungan Kerja dari Berbagai Daerah
7 Jan 2019
Dalam kurun waktu tak kurang dari 4 bulan, SMP Negeri 7 Yogyakarta  menerima kunjungan kerja dari berbagai daerah. Mulai bulan September, SMP N 1 Namang yg berasal dari Kabupaten Bangka…
Gelora HUT 59 SMPN 7 Yogyakarta
2 Okt 2019
Acara puncak HUT SMPN 7 Yogyakarta digelar pada Senin, 16  September 2019 di lapangan upacara. Pada gelaran puncak HUT ini dilaksanakan dalam beberapa kegiatan yang dilaksanakan secara serempak mulai pukul…
Meningkatkan Mutu Sekolah Melalui Penyusunan RKJM
9 Jul 2021
SMP N 7 Yogyakarta sebagai salah satu sekolah menengah negeri yang ada di Yogyakarta turut berupaya untuk meningkatkan mutu pendidikan di lingkup satuan pendidikan dengan menyusun Rencana Kerja Jangka Menengah…
Sosialisasi pencegahan dan penularan HIV-AIDS di SMPN 7 Yogyakarta
5 Sep 2019
PUSKESMAS Tegalrejo  bekerjasama dengan SMPN 7 Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan sosialisasi pencegahan dan penularan HIV-AIDS pada hari selasa tanggal 3 September 2019 bertempat di aula SMPN 7 yogyakarta. Sosialisasi ini diikuti…
Peringatan Maulid Nabi Muhammad 1443 H
29 Okt 2021
Kamis, 28 Oktober pukul 11.30 WIB, SMPN 7 YOGYAKARTA mengadakan pengajian dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw. Kegiatan ini dilakukan secara online dan offline. Adapun sasaran kegiatan ini adalah…
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ke-1, Sebuah Awalan
3 Okt 2022
Suasana baru sudah mulai dirasakan pada semester ganjil tahun ajaran 2022/2023. Berawal dari putusan bahwa SMP Negeri 7 Yogyakarta akan menerapkan kurikulum merdeka dengan dengan status Sekolah dengan implementasi kurikulum…
Pengurus OSIS SMP Negeri 7 Yogyakarta, Resmi Dilantik
13 Nov 2023
Senin, 11 November 2023 SMP Negeri 7 Yogyakarta melantik pengurus OSIS Tahun Pelajaran 2023/2024. Pelantikan dipimpin langsung oleh Kepala SMP Negeri 7 Yogyakarta Bapak Suyarta,S.Pd. Acara pelantikan berlangsung setelah pelaksanaan…
Kegiatan Tadarus Pagi
5 Des 2019
Pukul 06.50 bel SMP Negeri 7 Yogyakarta berbunyi, peserta didik muslim segera mempersiapkan diri untuk melaksanakan kegiatan tadarus. Sebelum tadarus dilaksanakan, terlebih dahulu seluruh peserta didik muslim membaca asmaul husna…
Satukan Jalinan Persaudaraan, SMP Negeri 7 Yogyakarta Mengadakan Syawalan Hari Raya Idul Fitri 1445 H
6 Mei 2024
Sabtu, 4 Mei 2024 di Jambon, Gamping, Yogyakarta, tepatnya kediaman Bapak Haryanto menjadi saksi kebersamaan dan kehangatan antara guru, karyawan, guru purna, dan beberapa perwakilan siswa. Selain itu, kegiatan syawalan…
Mengagumi Setiap Sudut SMP Negeri 13 Bandung
24 Mei 2016
20.05.16 - Pemandangan hijau, bersih, dan tertata apik menyambut kedatangan rombongan SMP Negeri 7 Yogyakarta saat melakukan study komparasi ke SMP N 13 Bandung. Sapa dan senyum ramah tergambar dari…
Media Sosial
Karya Siswa
SMPN 7 Yogyakarta
Jalan Wiratama 38, Daerah Istimewa Yogyakarta. 55752
Telepon: (0274) 561374
Faksimili: (0274) 561374
Email: smp7yk@gmail.com