Selamat Datang di website resmi SMPN 7 YOGYAKARTA
TRY OUT SEBAGAI UPAYA MERAIH SUKSES UJIAN NASIONAL
23 Mar 2016

Try out merupakan program sekolah urusan kurikulum yang sudah disosialisasikan kepada wali siswa. Try out diikuti oleh semua siswa kelas IX karena kegiatan ini bertujuan untuk mengukur tingkat kemampuan siswa dalam persiapanmenempuh ujian nasional.

Try out dilaksanakan selama empat hari yaituSenin, 25Januari 2016 sampai dengan Kamis, 28Januari 2016. Dalam sehari diujikan satu mata pelajaran, hari pertama Bahasa Indonesia, hari kedua Matematika, hari ketiga Bahasa Indonesia, hari keempat Ilmu Pengetahuan Alam dengan waktu 90 menit. Waktu pelaksanaan try out setelah proses kegiatan belajar mengajar berakhir.

Try out menggunakan soal yang disusun oleh guru mata pelajaran dengan mengacu pada SKL Ujian Nasional. Oleh karena baru permulaan, try out pertama ini menggunakan satu paket untuk semua mata pelajaran.

Nilai rata-rata yang dicapai dari Try out tersebut yaitu :Bahasa Indonesia 72,30; Matematika 57,0; Bahasa Inggris 73,48; Ilmu Pengetahuan Alam 61,18. Dari nilai rata-rata tiap bidang studi tersebut dapat diketahui bahwa nilai yang banyak dicapai berkisar antara 60-80. Dengan demikian,capaian nilai tersebut masih jauh dari harapan sekolah yang menargetkan nilai 80-90 dari semua mata pelajaran ujian nasional. Dari hasil itu,  sekolahmasih harusmenindaklanjuti dengan memberi solusi yang terbaik guna mencapai hasil yang ditargetkan. (rn)

Terkait
Meningkatkan Mutu Sekolah Melalui Penyusunan RKJM
9 Jul 2021
SMP N 7 Yogyakarta sebagai salah satu sekolah menengah negeri yang ada di Yogyakarta turut berupaya untuk meningkatkan mutu pendidikan di lingkup satuan pendidikan dengan menyusun Rencana Kerja Jangka Menengah…
Peringatan HUT RI ditengah Pandemi Covid-19
21 Agu 2020
SMPN 7 Yogyakarta memperingatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-75, ditengah kondisi pandemi Covid-19, Upacara peringatan HUT RI ke-75 tahun, dilaksnaakan pada hari senin tanggal 17 Agustus 2020 secara  hikmad bersama…
Hikmad, Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
3 Okt 2016
01.10.16 – Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila diadakan di lapangan SMP N 7 Yk. Upacara ini diadakan untuk memperingati perlawanan Bangsa Indonesia terhadap pemberontakan G-30S PKI yang ingin menggantikan ideologi…
Review Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Dan Pengelolaan Kelas (Guru) Serta Penguatan Ketugasan (TU)
30 Jul 2019
  Rapat kerja merupakan agenda kegiatan rutin yang dilakukan SMP Negeri 7 Yogyakarta. Tahun ini dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 29 Juli 2019 pada pukul 10.00-12.00 WIB. Adapun pelaksanaannya agak…
MERAIH SUKSES UN 2016, “BERSAMA KITA BISA”
25 Jan 2016
16.01.16  – Pertemuan orangtua/wali siswa kelas IX dengan guru-guru kelas IX SMP Negeri 7 Yogyakarta pengampu mata pelajaran yang di-Uji Nasional (UN)-kan berlangsung balai RW 09,  GOR Segoro Amarto, Tegalrejo…
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila 2 SMPN 7 Yogyakarta TP 2022/2023
29 Nov 2022
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) adalah pembelajaran lintas disiplin ilmu untuk mengamati dan memikirkan solusi terhadap permasalahan di lingkungan sekitarnya. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila menggunakan pendekatan pembelajaran berbasis…
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) ke-1, Sebuah Awalan
3 Okt 2022
Suasana baru sudah mulai dirasakan pada semester ganjil tahun ajaran 2022/2023. Berawal dari putusan bahwa SMP Negeri 7 Yogyakarta akan menerapkan kurikulum merdeka dengan dengan status Sekolah dengan implementasi kurikulum…
Aplikasi Monitoring Siswa, Apa Itu?
29 Jan 2020
Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta serius menggarap penerapan teknologi dalam tata kelola dan komunikasi dengan masyarakat. Terbaru, pemkot mulai mensosialisasikan aplikasi Monitoring siswa, sebagai media komunikasi antara sekolah dan orang tua…
Paduan Suara dan Geguritan Tampil Apik dalam Gelar Pelajar
10 Okt 2016
09.10.16 – SMPN 7 Yk untuk ke-3 kalinya mendapat kesempatan mengisi acara gelar pelajar. Acara ini diselenggarakan  setiap bulan di depan kantor Kedaulatan Rakyat saat acara Car Free Day berlangsung.…
Visitasi Persiapan Lomba Adiwiyata
17 Apr 2015
Satu bulan sebelum penilaian lomba adiwiyata dilakukan, tim BLH kota Yogyakarta melakukan visitasi ke sekolah calon peserta lomba adiwiyata tingkat Provinsi pada bulan Mei mendatang. Tim yang dibentuk oleh BLH…
Media Sosial
Karya Siswa
SMPN 7 Yogyakarta
Jalan Wiratama 38, Daerah Istimewa Yogyakarta. 55752
Telepon: (0274) 561374
Faksimili: (0274) 561374
Email: smp7yk@gmail.com